Pemerintah memiliki kewajiban dalam memberikan pelayanan dasar kepada masyarakat yang terdampak, untuk berfikir ke depan lebih sistematis, mendasar sehingga mampu menghadapi perubahan iklim
Mitigasi Kekeringan, Pemprov NTB Distribusikan Air Bersih
Dalam mitigasi kekeringan ini, berbagai instansi Pemerintah Provinsi NTB telah melakukan berbagai upaya, seperti menggunakan mobil tangki dengan kapasitas yang lebih kecil agar bisa ke pelosok dan melakukan koordinasi dengan PDAM Giri Menang
Bersih-bersih Sungai Harus Dilakukan Jelang Musim Hujan
Masyarakat dan pemerintah diajak bersih-bersih sungai, termasuk membersihkan gorong-gorong dan drainase menjelang musim hujan tiba
Festival Rinjani 2024, Dorong Individu Kelola Lingkungan
Festival Rinjani merupakan momentum untuk bagaimana tiap individu bertanggung jawab terhadap alam serta memiliki jiwa tata kelola lingkungan yang mungkin telah terabaikan
Kadis LHK NTB Menerima Penghargaan ADI NITI
Kadis LHK NTB menegaskan bahwa penghargaan ADI NITI wujud sinergisitas antara BPSI (Badan Penerapan Standar Instrumen) LHK dan Mitra Kerja baik dari Pemda, Ahli, LPJP maupun Dunia Usaha dapat secara nyata menciptakan penerbitan Persetujuan Lingkungan yang Mudah, Cepat, Baik dan Pasti
Lima Proklim di NTB Raih Penghargaan dari Kementerian LHK
Lima Proklim atau program Kampung Iklimayang mendapatkan penghargaan terdiri dari empat Proklim dengan kategori Lestari dan satu Proklim kategori Utama
Festival LIKE, Pj Gubernur Hadir Bersama Presiden Jokowi
Festival LIKE adalah ajang mengenalkan aktualisasi kerja dan langkah-langkah korektif kebijakan, serta implementasinya pada sektor kehutanan dan lingkungan hidup dengan prinsip-prinsip penerapan berwawasan ekosistem lingkungan hidup dan kehutanan yang lestari
Penandatanganan Kerja Sama Waste to Energy untuk Zero Carbon Emission
Penandatanganan kerja sama ini tidak hanya memberikan kontribusi yang lebih besar terhadap berbagai ikhtiar kita untuk mengurangi dampak negative limbah terhadap lingkungan, tapi juga akan memberikan kontribusi signifikan terhadap peningkatan ketersediaan energi bersih dan terbarukan di NTB
Ibu Negara dan Bunda Lale Lepas 300 Tukik di Sekotong, Lobar
PJ Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Nusa Tenggara Barat, Bunda Lale, mendampingi Ibu Negara Iriana Joko Widodo dalam acara pelepasan 300 anak penyu (tukik) di Pantai Elak Elak, Sekotong, Lombok Barat
Limbah Radio Aktif Dibuang ke Laut, Rachmat Hidayat Memprotes
Selain masalah limbah radioaktif, Rachmat juga menyoroti kompleksitas masalah lingkungan laut yang meliputi pencemaran plastik, perubahan iklim, overfishing, dan penambangan laut. Dia menegaskan bahwa solusi untuk perlindungan lingkungan laut membutuhkan kerja sama global dan kesadaran bersama dari individu, industri, dan pemerintah
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.